Selasa, 21 Juli 2015

Paket Backpaker


Salam Backpaker,bagi anda yang ingin menikmati keseruan di Objek Wisata Pantai Pangandaran,Pantai Batu Hiu, Green Valley Sungi Citumang,Green Canyon, Pantai Batukaras,bisa memilih paket ini.Paket Backpaker 2 Day 1 Night ini menawarkan keseruan dan penglaman baru saat anda berlibur ke Objek Wisata Pantai Pangandaran dan sekitarnya.

Berikut initerary perjalanannya

Hari Pertama

-Kumpul di terminal Kampung Rambutan Pkl 19.00
-Naik Bus Gapuraning Rahayu dari terminal Kampung Rambutan Pkl 20.00
-Perjalanan menuju pangandaran Pkl 20.00
-Tiba di pangandaran Pkl 05.00


Hari Kedua
-Tiba di pangandaran Pkl 05.00,meeting point di mesjid Al-Istiqomah Pangandaran
-Lihat sunrise pantai pangandaran Pkl 05.00-06.30
-Breakfast,persiapan masuk wahana pantai pangandaran Pkl 06.30-07.30
-Snorkling,perahu wisata bahari Pkl 07.30-11.00
-Persiapan menuju  body rafting sungai citumang Pkl 11.00-11.30
-Perjalanan menuju body rafting sungai citumang Pkl 11.30-12.00
-Break,lunch Pkl 12.00-13.00
-Body Rafting Sungai Citumang Pkl 13.00-15.00
-Menuju pantai batukaras Pkl 15.00-15.30
-Ceck in penginapan,istirahat Pkl 15.30-19.30
-Makan malam,seafood Pkl 19.30-21.00
-Tidur Pkl 21.00-05.00

Hari Ketiga
-Lihat sunrise pantai batukaras Pkl 05.00-06.00
-Ceck out penginapan Pkl 06.00-07.00
-Perjalanan menuju green canyon Pkl 07.00-07.30
-Breakfast prepare persiapan body rafting green canyon Pkl 70.30-08.00
-Body Rafting Green Canyon Pkl 08.00-13.00
-Makan siang,bersih" Pkl 13.00-15.00
-Perjalanan pantai batu hiu Pkl 15.00-15.30
-Liat penangkaran penyu,sunrise dan main di pantai Pkl 15.30-18.00
-Perjalanan menuju terminal bus pangandaran Pkl 18,.00-18.30
-Berangkat pulang ke Jakarta Pkl 19.00

Pasilitas Paket

Wahana Pantai Pangandaran
-Snorkling
-Perahu wisata bahari
-Asuransi 
-Giude

Wahana Pantai Batukaras
-Homestay
-Makan Malam (Seafood)

Body Rafting Sungai Citumang
Fasilitas
-Pelampung (live jacket)
-Makan Siang
-Tiket Masuk Lokasi
-Asuransi 
-Guide

Body Rafting Green Canyon
Fasilitas
-Pelampung (Live Jacket)
-Helmet
-Deker ( Pelindung Kaki )
-Sandal Gunung
-Tas Tahan Air (Dry Bag) Kegunaanya Untuk Membawa Kamera.
-Tiket Perahu Jemputan Setelah Selesai Body Rafting
-1x Makan Siang
-2 Orang Guide
-Snack Atau Makanan Ringan
-Air Mineral
-Tim Rescue
-Transportasi Pick-Up Kelokasi Star Poin Body Rafting
-Sertifikat
-Aseransi Jiwa

Harga Paket
Paket 10    orang             Rp.550.000,-per orang
Paket 15  orang               Rp.500.000,-per orang
Paket 25  orang               Rp.450.000,-per orang

Keterangan:
Total budget di atas belum termasuk tiket bus Jakarta-Pangandaran,PP tiket bus AC Kp.rambutan-Pangandaran.Harga Tiket Bus Rp.85.000,- per orang.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar